Filsafat

Apa itu “apa”?
Apa itu “pertanyaan”?

fokus membaca dan menulis

Hidup: Temukanlah Seseorang yang Memberikanmu Inspirasi untuk Hidup Lebih Baik Setiap Hari.

Bagaimana memahami hidup ini? Apakah hanya sekedar makan, minum, tidur lalu bangun lagi, begitu lagi dan seterusnya? Antara lain juga apakah kerja, dapat duit, habiskan untuk pemenuhan kebutuhan, begitu lagi dan seterusnya? Kalau hidup untuk kenyang saja, Kera di hutan…

Baca selengkapnyaHidup: Temukanlah Seseorang yang Memberikanmu Inspirasi untuk Hidup Lebih Baik Setiap Hari.
Hidup Mengenal yang Ada

Hidup: Mengenal yang Ada

Hidup, berhubungan dengan keberadaan dan kebagaimanaan. Keberadaan dalam suatu kesempatan dapat disebut sebagai eksistensi. Eksistensi bergantung pada kenyataan, atau disebut memiliki eksistensi karena barang sesuatu bersifat nyata. Lalu, apakah yang dimaksud dengan nyata? Saya ada karena diri sendiri dan orang…

Baca selengkapnyaHidup: Mengenal yang Ada
Natal di Rantau

Natal di Rantau

Merayakan Natal Jauh Dari Rumah Satu lilin dinyalakan pertanda hari natal sudah dekat. Selebihnya, atribut natal turut serta memastikan bahwa natal benar-benar begitu dekat. Sukacita dan haru menyelimuti setiap anak-anak Tuhan. Sukacita karena masih berkesempatan merayakan natal bersama keluarga. Haru…

Baca selengkapnyaNatal di Rantau